Jumat, 10 Februari 2012

Close-Up Filter

Close-up filter adalah lensa filter yang dipasang di depan lensa. Fungsinya kurang lebih mengurangi jarak minimal fokus sehingga objek foto menjadi lebih besar saat direkam. Kualitas close-up filter sangat bervariasi, biasanya yang murah tapi kualitasnya buruk dan ada juga yang kualitasnya tinggi tapi harganya lumayan mahal. Keuntungan filter ini adalah, auto focus dan fungsi2 kamera masih beroperasi. 
Close up filter dideskripsikan dengan angka +1, +2, +4, dll.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar